Terapi Non Farmakologi Penyakit Migrain
Sakit kepala atau lebih dikenal dengan sebutan migrain diartikan sebagai gangguan kesehatan yang sering menimbulkan nyeri kepala sebelah dan dapat diderita oleh siapa saja.
Sakit kepala dapat timbul karena banyak sekali faktor, seperti karena stres
pekerjaan, pengaruh obat-obatan, benturan dan masih banyak lagi.
Sakit kepala dibedakan menjadi beberapa macam, namun kali ini kita akan membahas sakit kepala migrain, sakit kepala ini sangatlah menyiksa karena terjadi sakit yang hanya sebelah saja, bisa di kanan atau kiri bagian kepala.
Penyakit migrain ini muncul karena terjadinya gangguan pada saraf tulang belakang yang menghubungkan ke otak.
Tips Terapi Non Farmakologi Penyakit Migrain
Sakit kepala dibedakan menjadi beberapa macam, namun kali ini kita akan membahas sakit kepala migrain, sakit kepala ini sangatlah menyiksa karena terjadi sakit yang hanya sebelah saja, bisa di kanan atau kiri bagian kepala.
Penyakit migrain ini muncul karena terjadinya gangguan pada saraf tulang belakang yang menghubungkan ke otak.
Baik otak bagian kanan atau otak bagian kiri. Jika migrain ini kita biarkan
maka akan berakibat fatal, karena bisa jadi timbul pendarahan pada otak.
Nah agar tidak terjadi hal buruk seperti itu, akan sangat penting untuk segera mungkin mengatasi migrain tersebut.
Nah agar tidak terjadi hal buruk seperti itu, akan sangat penting untuk segera mungkin mengatasi migrain tersebut.
Ada banyak sekali cara mengatasi penyakit migrain, seperti mengkonsumsi obat
sakit kepala migrain, namun konsumsi obat tersebut hanyalah bersifat semu,
jika kita tidak mengkonsumsi lagi, maka migrain akan datang kembali.
Solusi tepat untuk mengatasi penyakit migrain ini adalah dengan terapi non farmakologi atau perawatan tanpa obat, walaupun cara ini tergolong lama.
Solusi tepat untuk mengatasi penyakit migrain ini adalah dengan terapi non farmakologi atau perawatan tanpa obat, walaupun cara ini tergolong lama.
Akan tetapi cara ini dapat memberikan kesembuhan terhadap penyakit migrain
yang Anda derita selama-lamanya atau tahan lama. berikut terapi non
farmakologi penyakit migrain.
1. Chiropractic
Cobalah untuk mengatasi penyakit migrain Anda derita dengan menggunakan metode chiropractic, metode penyembuhan penyakit migrain ini tidak menggunakan obat.
Akan tetapi penyembuhan ini dilakukan dengan cara meluruskan tulang belakang
dengan menariknya melalui kaki. Sehingga darah dapat mengalir bebas atau
lancar dan penyakit migrain Anda sembuh.
2. Akupuntur
Penyakit migrain pada dasarnya merupakan penegangan dari syaraf yang berada dibagian kepala.
Nah untuk melemaskan penegangan syaraf ini Anda dapat mencoba terapi
akupuntur, karena terapi ini mampu melemaskan syaraf dan otot yang
menegang.
3. Aroma terapi
Aroma terapi juga dipercaya dapat menyembuhkan penyakit migrain yang sedang Anda derita, caranya adalah tetes aroma terapi diatas handuk dan letakkan handuk tersebut ke bagian kepala Anda.4. Berbaring di Tempat Gelap
Cahaya yang terlalu terang dapat memicu syaraf pada mata untuk melakukan gerakan mata, sehingga jika gerakan tersebut terjadi maka rasa sakit kepala akibat migrain akan menjadi lebih parah.
Maka dari itu hindari cahaya yang terlalu terang, Anda juga bisa berbaring
atau tidur ditempat yang gelap agar migrain lekas sembuh.
5. Pijat atau Cium Minyak Angin
Untuk membuat otot menjadi rileks kembali Anda dapat memijat pelipis atau leher yang tegang dengan menggunakan minyak angin.Selain itu menghirup aroma minyak angin juga akan membantu mengurangi sakit kepala akibat dari penyakit migrain menjadi lebih baik.
Nah cukup sederhana dan simpel bukan cara untuk menyembuhkan penyakit migrain
tanpa menggunakan bantuan obat atau terapi non farmakologi.
Untuk memperoleh hasil yang maksimal, lakukan terapi non farmakologi penyakit
migrain diatas secara rutin, semoga informasi diatas membantu Anda,
terimakasih.
DONASI LEWAT PAYPAL
Mohon bantu berikan donasi apabila artikel ini memberikan manfaat. Terimakasih.