Terapi Non Farmakologi Penyakit Hiperglikemia

Terapi Non Farmakologi Penyakit Hiperglikemia

Penyakit hiperglikemia merupakan sebuah gangguan kesehatan dimana telah terjadi peningkatan kadar gula dalam darah.

Penyakit hiperglikemia ini sering disebut juga dengan penyakit gula atau diabetes.nAkan tetapi sebenarnya penyakit hiperglikemia merupakan penyebab munculnya diabetes.


Terapi Non Farmakologi Penyakit Hiperglikemia



Penyebab penyakit hiperglikemia ini sendiri bermacam-macam, mulai dari makanan manis, stress, kurang tidur hingga disebabkan karena genetik atau keturunan.

Faktor keturunan inilah yang disinyalir merupakan penyebab pasti munculnya penyakit hiperglikemia.

Gejala yang sering muncul akibat penyakit hiperglikemia ini sendiri juga bermacam-macam, hampir sama dangan gejala pada penyakit gula atau diabetes.

Seperti sering mual, pusing, mudah capek dan masih banyak lagi.

Untuk mengobati penyakit hiperglikemia ini sendiri ada banyak sekali cara yang bisa ditempuh, kita bisa mengkonsumsi obat-obatan dari dokter.

Melakukan suntik cairan tertentu dan masih banyak lagi, namun cara pengobatan penyakit hiperglikemia tersebut tidak banyak dilakukan oleh penderita, mereka tahu bahwa pengobatan penyakit hiperglikemia tersebut hanya akan percuma saja.

Solusi yang tepat untuk mengatasi penyakit hiperglikemia adalah dengan melakukan terapi non farmakologi.

Penanganan ini dilakukan tanpa menggunakan obat apapun sehingga sangat aman dan tanpa menimbulkan efek samping.

Berikut terapi non farmakologi penyakit hiperglikemia.


1. Kurangi konsumsi makanan manis


Salah satu penyebab meningkatnya kadar gula dalam darah (hiperglikemia) adalah berasal dari makanan yang manis-manis.

Dimana makanan yang manis tersebut mengandung banyak sekali senyawa gula.

Oleh sebab itu bagi Anda yang ingin lekas sembuh dari penyakit hiperglikemia yang diderita.

Lebih baik mulai sekarang kurangi konsumsi makanan atau minuman manis secara berlebihan.


2. Perbanyak olahraga rutin


Terapi non famakologi penyakit hiperglikemia yang selanjutnya adalah dengan memperbanyak olahraga secara rutin.

Olahraga ini sangatlah penting agar pengolahan glukosa di dalam darah berjalan dengan normal, sehingga glukosa atau gula tersebut dapat diubah oleh tubuh menjadi energi melalui organ pankreas.

Olahraga tidak perlu yang tergolong olahraga berat, cukup olahraga yang ringan seperti dengan melakukan jogging, senam aerobik, yoga dan sebagainya sudah cukup untuk membakar semua kalori dan gula yang terdapat dalam darah kita.


3. Konsumsi banyak buah dan sayur


Buah dan sayur sangat efektif untuk mengembalikan sensitivitas organ pankreas dalam kinerjanya.

Pada penderita penyakit hiperglikemia, organ pankreas ini mengalami gangguan, dimana telah terjadi kerusakan beberapa sel.

Sehingga menyebabkan organ pankreas sangat sulit untuk melakukan tugasnya dalam mengubah glukosa atau gula menjadi energi.
Coba konsultasikan ahli gizi untuk diet terbaik pada penderita hiperglikemia


Dengan Anda mengkonsumsi buah dan sayur secara rutin, maka sensitivitas organ pankreas dalam melakukan tugasnya akan terjadi secara optimal dan lancar.

Oleh sebab itu konsumsi buah dan sayur secara rutin dalam setiap menu makanan Anda sehari-hari.

Itulah terapi non farmakologi penyakit hiperglikemia, semoga informasi diatas membantu Anda, terimakasih.

DONASI LEWAT PAYPAL Mohon bantu berikan donasi apabila artikel ini memberikan manfaat. Terimakasih.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1



Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel